Berita, Lokal  

VOTENEWS.ID,Pangkalpinang – Tim Satresnarkoba Polresta Pangkalpinang menangkap seorang kurir narkoba bernama Indrawan alias Indra bin Husman pada Selasa (11/3/2025) sekitar pukul 15.30 WIB. Polisi meringkus Indrawan di sebuah rumah kontrakan…